5 Aksesoris Muslim Unik.

Ted baker Indonesia -Pernah gak kalian merasa kesulitan dalam menambahkan aksesoris terutama kalian yang berpakaian muslimah, pasti terasa sulit kan..

Selain harus memadukan warna antara kerudung, pakaian dan lain sebagainya kalian harus juga memadukan aksesoris apa yang kalian gunakan untuk membuat penampilan kalian menjadi feminim dan percaya diri.

Nah sebelum kita bahas tentang aksesoris apa yang di pas untuk di pakai kita bahas dulu sedikit tentang pengertian aksesoris sedikit nih biar jadi awal pembuka  heheh.

Aksesoris adalah sebuah benda yang di pakai/ dikenakan seseorang untuk mendukung penampilan seseorang. Dan aksesoris dalam bahasa Indonesia hampir selalu berarti fashion accessory itu dalam penggunaan bahasa inggris.

Jenis jenis yang terdapat dalam aksesoris bermacam macam ada perhiasa ( kalung, gelang, bros, cincin ) selendang, sabuk, sarung tangan dan masih banyak lagi.  Nah itu kan tadi sedikit pembahasan tentang aksesoris. kita lanjut lagi pembahasan kita tentang aksesoris apa yang membuat penampilan hijab kita jadi unik.

1.    Bros
nama benda ini mungkin sudah tidak asing lagi di telinga kalian terlebih benda ini selalu menjadi pemanis dalam penampilan muslimah kalian, dengan berbagai bentuk ragam model bros seperti bros bunga, bros pita, bros topi, bros mutiara dan sebagainya serta bentuknya yang lucu dan menarik.

2.    Ikat pinggang
yah benda ini selalu di pakai oleh muslimah, dan ikat pinggang ini jangan di samakan dengan ikat pinggang celana karena bentuk dan ragam modelnya yang berbeda. Dan ikat pinggang ini biasanya di pakai untuk pemanis busana muslim kalian.

3.    Kalung
adalah jenis aksesoris yang di sering di pakai dalam penampilan muslim kalian, untuk pemilihannya yang cocok di sarankan anda memilih kalung yang sesuai dengan karakter anda dan jangan memilih kalung yang memiliki warna glamour/ berlebihan.

4.    Pita
adalah jenis aksesoris yang sering gunakan dalam penunjang penampilan anda. Di sarankan gunakan pita pada bagian tertentu agar terlihat modis dan simple.

5.    Scarft
berfungsi untuk menghangatkan tubuh terutama pada bagian leher dan memiliki banayak fungsinya. Scarft ini dapat di gunakan pada saat musim hujan karena dingin.

0 Komentar untuk "5 Aksesoris Muslim Unik."

Back To Top