Baterai Rusak Juga Ada Ciri-Cirinya!

Hasil gambar untuk baterai laptop rusak
Data Recovery Jakarta - Salah satu komponen laptop yang cuup penting yaitu baterai. Kamu tentunya tahu apa fungsi dari baterai, yaitu untuk menyimpan daya listrik yang akan digunakan laptop untuk menyuplai power. Nah, apa jadinya kalau baterai laptopmu rusak alias tak dapat berfungsi dengan baik lagi guys? Wah, jadinya seperti bukan laptop kalau gitu dong, guys. >_<

Nah, apa aja sih ciri-ciri bila baterai laptopmu rusak? Apa sajakah gejalanya? This is it, cekidot!

1. Perubahan fisik pada baterai
Gejala ini yang adpat terjadi bila kamu sering melepas-colokkan charger laptop! Akhirnya yang terjadi ialah laptop benar mengalami pembengkakan dan membuatnya sulit untuk dikeluarkan dari laptop. Selain itu, jangan sampai lupa untuk mencabut kabel charge-nya hingga pagi hari, saat kamu bekerja dengan laptop sewktu malam hari.

2. Ada apa dengan tanda indikator baterai?
Apakah kamu mengalami “0% available ( plugged in, not charging ) Consider replacing your battery” dan warning sejenisnya, yang artinya baterai tidak bisa di-charge sama sekali dan Anda diminta untuk mengganti baterai se-segera mungkin. Meski begitu, nyatanya tidak selalu baterai benar- benar rusak. Ada juga kasus dimana indicator warning ini muncul bukan karena masalah pada baterainya, guys. Bisa saja karena rusaknya mainboard laptopmu, lho.

3. Masih bisa menampung daya?
Ganti baterai adalah solusinya, guys. Sudah di charge dengan waktu lama .. namun tidak mengisi, kemudian saat tiba- tiba dicabut, maka laptop akan mati seketika.

4. Gak sampai seratus persen!
Pengisian baterai laptop hanya bertahan di bawah angka 100% dan tidak bisa naik lagi meskipun di-charge selama berjam- jam lamanya, hal ini percuma saja guys. Seperti menunggu si dia, jika sudah tak berguna lebih baik cari yang baru baterainya!

5. Daya simpan berubah
Hanya dalam hitungan menit, dan jeng..jeng.. baterai tiba- tiba kapasitasnya langsung 100%! Ajaib kah? It’s a no! Bisa jadi ini adalah salah satu tanda rusaknya baterai laptopmu lho, guys.

That’s all, semoga bermanfaat yha!

0 Komentar untuk "Baterai Rusak Juga Ada Ciri-Cirinya!"

Back To Top